KEGIATAN INVESTARIS UNTUK KERAPIAN ADMINISTRASI

18 Juli 2024 Inventarisasi perlu dilksanakan untuk kerapian administrasi di kelurahan agar tersusun degan rapi sesuai kode yan telah di sepakati Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) pengertian inventaris adalah daftar keseluruhan barang milik institusi baik itu sekolah, kantor, perusahaan, ataupun pemerintah yang digunakan sebagai alat untuk kegiatan operasionalnya. Sedangkan menurut Wikipedia, arti inventaris adalah sebuah kata yang diambil dari Bahasa Inggris yang berarti barang atau bahan milik suatu perusahaan dengan tujuan untuk diolah kembali menjadi produk lain yang nantinya akan dijual. Soemarsono SR menjelaskan bahwa inventaris artinya merupakan keseluruhan barang yang dimanfaatkan kantor dan disertai dengan kondisi barang, jenisnya, harga juga jumlahnya

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENTINGNYA MENJAGA KEBERSIHAN LINGKUNGAN BERSAM SATGAS

IBU SEHAT SELALU IKUT SENAM

Cegah Stunting PKK Kelurahan Kuin Selatan Ikut Turun Tangan Jalannya Posyandu Mawar